Tuesday, September 26, 2017

Nyaman Blogging dengan Huawei MediaPad T2 7.0


Dear Readers...

Ada yang bisa beraktivitas seharian tanpa gadget?

Berapa lama tahan tidak membawa gadget sama sekali seharian?


I'll bet you won't! *lol*
Cause I don't either!😂


Saturday, September 23, 2017

Pertamina GIIAS 2017 Surabaya





Hari kamis, hari libur... Yeaaay!! Sok senang, padahal setiap hari juga libur sich hahaha. Tak sengaja mendengar informasi dari radio, ada event pameran mobil di Grand City Mall & Convex. Saya dan keluarga memutuskan jalan-jalan kesana.

Pameran mobil terbesar ini diadakan oleh GAIKINDO (Gabungan
Industri Kendaraan Bermotor Indonesia)  sebenarnya digelar di berbagai kota di Indonesia. 
Di Surabaya sendiri dimulai tanggal 20 sampai 24 September 2017. 

Wednesday, September 20, 2017

Vidi Vini Vici, Cake Kekinian Surabaya




Dear Readers...

Jika rekreasi ke Surabaya paling suka membawa pulang oleh-oleh apa?


Surabaya adalah satu kota destinasi wisata favorit di Jawa Timur. Tentu selain berwisata, kita bisa mencoba berwisata kuliner disana.


Saat ini cukup banyak oleh-oleh khas Surabaya, mulai dari kuliner asli Surabaya hingga cake yang "buatan" para artis ibu kota.

Tuesday, September 19, 2017

Solusi Praktis Kekinian Bagi Smart Mommies!



Dear Mommies...

Sering bekerja membawa laptop dan tablet dalam satu tas, atau justru membawa lebih dari satu tas saat bekerja?

Pernahkah Moms menimbang berapa berat beban tas ransel atau tas jinjing yang selalu Moms bawa saat bekerja atau bepergian?

Jika Moms mulai merasakan nyeri pada pundak, tulang punggung, dan persendian kaki, sebaiknya Moms mulai berhati-hati!

Thursday, September 14, 2017

Speech Delay





Dear Mommies...


Pernahkah orang-orang terdekat di sekitar Moms selalu menanyakan kapan anak kita mulai bicara?

Pernahkah hati kecil kita sebagai ibu bertanya-tanya, mengapa anak saya belum bisa bicara?

Atau justru Moms merasa panik saat anak lainnya mulai bertanya ini itu, sementara anak kita belum bisa berbicara sama sekali?


Wednesday, September 13, 2017

Playdate




Dear Mommies...

Apa kabar? Masih semangat donk yaa bermain dan belajar dengan Si kecil?

Playdate sebenarnya semacam kegiatan bermain buah hati dengan teman-temannya, bisa outdoor atau indoor. Orang tua biasanya mengundang teman-teman anak untuk bermain dan mengajarkan sosialisasi.

Surabaya Carnival Night Market


Dear readers...

Kalau ke Surabaya, biasanya jalan-jalan kemana saja?

Ke mall? Ke Taman Kota? Ke tempat wisata bersejarah? Atau justru wisata kuliner?

Tahu kah di Surabaya, ada Wahana semacam Dufan mini lho!!!! Dufan-nya Surabaya😍 ((((Dufan-nya Surabaya)))).


Sunday, September 10, 2017

Google Analytics (part 1)


Dear Readers...

Apa kabar? Semoga selalu semangat nge-blog yaa...

Setelah mengikuti Blog Coaching Clinic yang diadakan oleh Blogger Perempuan Network, saya mulai bersemangat belajar tentang cara mengoptimalisasi blog.

Termasuk semakin yakin untuk pindah ke TLD, dan traaadaaa akhirnya blog saya menjadi www.diraindi.com
 *angkat pompom*
*okay abaikan*😂

Salah satu hal yang menarik lainnya adalah menggunakan Google analytics. Setelah Kak Shinta menjelaskan mengenai cara menggunakan GA, saya pun bersemangat mencoba mengaplikasikannya di blog.

Apa sich Google Analytics itu?
Dan apa manfaatnya bagi kita para blogger?


Friday, September 8, 2017

Hotel Royal Tretes View, Prigen

Dear Readers...

Apa kabar? Semoga selalu dalam keadaan sehat dan bersemangat yaa.

Masih dalam suasana Idul Adha kemarin, kebetulan kami sekeluarga mendapat kesempatan menginap di daerah Tretes karena suami saya sedang ada tugas disana.

Thursday, September 7, 2017

Researcher


Dear Readers...

Pernahkah mendengar istilah
"Cintai pekerjaan seperti mencintai hobimu"

Saya kurang tahu dari mana quotes tersebut berasal. Yang jelas kata-kata tersebut sangat cocok bagi saya.

Friday, September 1, 2017

Coworking Space, Mendulang Ide dan Meningkatkan Kreatifitas



Dear Readers...

Pernahkah mengalami writer's block saat menulis?

Pernahkah merasakan jenuh bekerja dikantor?

Bosan meeting berjam-jam dikantor?

Ingin merasakan suasana baru saat berdiskusi, meeting, dan bertemu dengan orang-orang baru?

COPYRIGHT © 2017 | THEME BY RUMAH ES